Simpan Data Lebih Aman Dengan Virtual Private Cloud

By Cloudmatika 12 August, 2020

Layanan teknologi semakin lama semakin terus berkembang, dengan adanya layanan teknologi cloud computing yang memungkin seluruh pengguna dapat mengakses secara cepat dan dimana pun, menjadikan seluruh pekerjaan menjadi mudah dan cepat

Pada teknologi cloud computing terdapat sebuah layanan yang dinamakan dengan Virtual Private Cloud, tapi sebelumnya apakah Anda sudah mengetahui mengenai Virtual Private Cloud? Virtual Private Cloud merupakan sebuah cloud pribadi yang aman dan terisolasi yang dihosting dalam cloud public. VPC menggabungkan skalabilitas dan kenyamanan komputasi cloud public dengan isolasi data komputasi cloud pribadi. Namun, private cloud adalah penyewa tunggal, yang dimana layanan private cloud yang ditawarkan secara ekslusif untuk satu organisasi.

Dalam model Virtual Private Cloud juga, penyedia infrastruktur public layanan (IaaS) bertanggung jawab untuk memastikan bahwa setiap data pelanggan VPC tetap terisolasi dari data setiap pelanggan lainnya.


Ada beberapa fitur utama dari model VPC yang harus Anda ketahui, sebagai berikut :

Agility 

Anda dapat mengontrol ukuran jaringan virtual dan menggunakan sumber daya cloud kapan pun bisnis Anda untuk membutuhkannya dan juga Anda dapat menskala sumber daya secara dinamis dan real-time

Security

Jika Anda menggunakan VPC, Anda memiliki control penuh atas bagaimana sumber daya dan beban kerja yang diakses.

Affordability

Jika Anda menggunakan layanan VPC, Anda dapat mengambil keuntungan dari keefektifan biaya seperti menghemat biaya perangkat keras, waktu kerja Anda dan juga sumber daya lainnya.

Jika Anda tertarik dengan menggunakan layanan Virtual Private Cloud untuk kebutuhan perusahaan dan bisnis Anda. Cloudmatika hadir untuk layanan Hosting Virtual Private Cloud yang dimana akan memudahkan Anda dalam melakukan pekerjaan dan bisnis Anda berjalan.

Dengan Anda menggunakan layanan Virtual Private Cloud dari Cloudmatika memiliki beberapa fitur yang dimiliki layanan Virtual Private Cloud dari Cloudmatika sebagai berikut :

Single Management Dashboard

Cloudmatika Virtual Private Cloud hadir dengan tampilan single management yang dimana memudahkan Anda untuk mengelola dan memantau Virtual Private Cloud yang Anda gunakan. Dengan adanya fitur ini sangat memudahkan Anda dalam melakukan pemantauan dan menjadikan pekerjaan Anda lebih cepat dan efisien.

Easy Integration

Jika perusahaan Anda ingin menggunakan sebuah teknologi yang bernama OpenStack, Virtual Private Cloud dari layanan Cloudmatika sangat kompatibel untuk di integrasikan dengan pihak ke 3 seperti OpenStack REST dan Amazon S3 APIs dan juga termasuk analitik, monitoring dan juga biaya penggunaan.

Flexibility

Jika Anda merasa kesulitan dalam melakukan konfigurasi, Anda tidak perlu lagi khawatir. Dengan menggunakan layanan Virtual Private Cloud dari Cloudmatika, memiliki sistem konfigurasi yang fleksibel yang dapat disesuai dengan kebutuhan Anda.

Support Custom Image OS

Dengan Anda menggunakan layanan VPC dari Cloudmatika, Anda dapat mengcustom operating system yang Anda inginkan sesuai dengan kebutuhan bisnis dan perusahaan Anda.

SSH Keys Management

Anda tidak perlu khawatir untuk kemanan VPC yang Anda gunakan, dengan menggunakan layanan VPC dari Cloudmatika Anda dapat mengakses server yang Anda gunakan jauh lebih aman.

Special Routing

Pada layanan Cloudmatika Virtual Private Cloud juga menyediakan sebuah fitur tambahan yang dimana merupakan Special Routing yang memiliki fungsi untuk merouting network antar Virtual Machines

Cross Connect

Jika Anda ingi menghubungkan koneksi di sebuah data center yang sama antar cloud provider yang berbeda, Virtual Private Cloud dari Cloudmatika hadir untuk fitur tersebut.

 

Hosting Virtual Private Cloud Indonesia 

 

Hubungi Kami Untuk Mendapatkan Informasi & Penawaran 

Email    : sales@cloudmatika.com

Website  : www.cloudmatika.co.id

Telepon  : 021 28565201

Facebook : Cloudmatika 

Instagram : Cloudmatika

Linkedin  : Cloudmatika

 

Whatsapp Chat Chat Kami Disini